Orang yang lahir pada tahun anjing / bulan anjing / hari anjing / jam
anjing
memiliki unsur bumi tanah
bakat dan sifat
mudah melakukan perubahan , cenderung memperbesar / memenangkan ,
mengandalkan diri , keras kepala , mengoreksi , melawan , lemah hati ,
berbakti, mudah iba , mudah menjadi sengsara hati ,
menjadi suka ketenangan / sendiri / mandiri .
Mengandalkan diri & kecenderungan untuk menang , sering menjadi jalan mendapat sukses yang dituju .
Shio anjing lahir pada:10 february 1994 - 30 january 1995 = shio anjing api :
cenderung memimpin , mudah berubah , cenderung untuk memperbesar , mudah putus asa , pindah pindah upayanya ,
bisa cukup aman di hari tua .
Shio anjing lahir pada 02 february 1946 - 21 january 1947 = shio anjing tanah :
sangat mudah berubah , sangat berkecenderungan untuk memperbesar , sangat cenderung dalam
kebebasan, sangat cenderung mengendalikan , sangat cenderung menanamkan kesan .
Shio anjing lahir pada 06 february 1970 - 26 january 1971 = shio anjing emas :
baik hati , menjaga nilai luhur , cenderung mengedepankan sifat keras ,
bisa retak hubungan / asmara / jodoh , sengsara hati .
.
Shio anjing lahir pada 25 january 1982 - 12 february 1983 = shio anjing air :
percaya diri , mengedepankan pendapatnya , cenderung dalam
kebebasan , cenderung mengendalikan , cenderung menanamkan kesan ..
Shio anjing lahir pada 18 february 1958 - 07 february 1959 = shio anjing kayu :
memiliki strategi , mengedepankan watak yang kaku , memiliki pemikiran yang maju ,
berkemampuan untuk merawat / membina . bisa bermasalah dengan hubungan / perilaku sex / rumah tangga .
Shio anjing yang lahir pada 10 february 1994 - 30 january 1995
menjadi lebih beruntung dari shio anjing lainnya .
Karena memiliki unsur langit api yang mendukung unsur bumi dari shio anjing yaitu unsur tanah .
Selain bakat / sifat yang telah ada dari shio / tahun lahir , unsur dari bulan , hari dan jam lahir
amat berpengaruh besar dalam melengkapi bakat / sifat lainnya . Juga untuk mendukung keselarasan
dari unsur yang telah ada . Sehingga bisa saja masing masing memiliki unsur api dari bulan / hari / jam .
Shio anjing yang lahir pada 02 february 1946 - 21 january 1947
menjadi lebih mudah untuk membuat perubahan
dari shio anjing lainnya karena memiliki unsur langit tanah yang sama dengan
unsur bumi dari shio anjing yaitu unsur tanah .
Bila shio anjing yang lahir pada 02 february 1946 - 21 january 1947
memiliki lagi unsur tanah dari bulan / hari / jam ,
niscaya masalah yang ditanganinya akan berhasil menjadi baik .
PONGKY HALIM
Tidak ada komentar:
Posting Komentar